http:/www.kumpulsoal.com
MATA PELAJARAN : IPA
UNTUK: SD Kelas 5
MATERI: 1.   Perubahan permukaan bumi



Status keanggotaan Anda saat ini adalah BELUM MENJADI MEMBER KUMPULSOAL.COM !
Dapatkan soal-soal berikut kunci jawaban yang lebih banyak dengan menjadi MEMBER di KUMPULSOAL.COM!

SOAL PILIHAN GANDA

1.  

Perubahan permukaan bumi yang terjadi akibat penggundulan hutan yaitu . . . .

 
A.

struktur tanah menjadi tidak kuat

B.

tumbuhan perdu semakin banyak

C.

tanah menjadi tandus dan gersang

D.

hewan yang hidup di hutan berpindah tempat


2.  

Perubahan kenampakan permukaan bumi yang terjadi di daerah gurun yang disebabkan oleh angin disebut ...

 
A.

erosi

B.

abrasi

C.

deflasi

D.

reboisasi


3.  

Diketahui data sebagai berikut :

1. Puncak lipatan

2. Lembah Lipatan

3. Antiklin

4. Sinklin

5. Downklin

Manakah pasangan dari data diatas yang benar .....

 
A.

1 dengan 3

B.

2 dengan 3

C.

1 dengan 4

D.

2 dengan 5


4.  

Kegiatan manusia yang dapat mengubah permukaan bumi yaitu . . . .

 
A.

pembakaran hutan

B.

penangkapan ikan di laut

C.

penanaman padi di sawah

D.

pembangunan gedung sekolah


5.  

Apakah nama lain dari tenaga endogen .....

 
A.

Vulkanik

B.

Tektonik

C.

Patahan

D.

Lipatan


6.  

Tenaga pembentuk muka bumi yang berasal dari dalam bumi adalah .....

 
A.

Endoterm

B.

Eksoterm

C.

Endogen

D.

Endogenerator


7.  

Jika diletakkan pada udara lembab, bahan tambang yang paling cepat berkarat adalah....

 
A.

alumunium

B.

perak

C.

tembaga

D.

besi


8.  

Proses pengolahan minyak bumi disebut proses....

 
A.

pemanasan

B.

penyulingan

C.

pembakaran

D.

penyaringan


9.  

erhatikan jenis-jenis sumber daya alam berikut!
    1) Minyak bumi
    2) Tumbuhan
    3) Air
    4) Batu bara
Sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui yaitu . . . .

 
A.

1) dan 2)

B.

1) dan 4)

C.

2) dan 3)

D.

2) dan 4)


10.  

Sumber daya alam berikut ini yang dapat diperbarui yaitu . . . .
   

 
A.

besi

B.

air

C.

batu bara

D.

minyak bumi


11.  

Perluasan lahan pertanian mendorong manusia untuk melakukan....

 
A.

pembakaran hutan

B.

penanaman pohon

C.

reboisasi

D.

peremajaan hutan


12.  

Penebangan liar di Indonesia dimulai di hutan . . . .

 
A.

Kalimantan

B.

Sumatra

C.

Sulawesi

D.

Papua


13.  

Lapisan bumi yang mempunyai suhu paling tinggi adalah ....

 
A.

kerak bumi

B.

litosfer

C.

mantel bumi

D.

inti bumi


14.  

Semua bahan yang tersedia di alam dan dapat dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan 
    manusia disebut . . . .

 
A.

sumber daya alam

B.

kekayaan alam

C.

bahan alam

D.

keanekaragaman alam


15.  

Salah satu contoh kegiatan manusia yang paling mengakibatkan perubahan pada muka 
    bumi adalah ....

 
A.

perkebunan

B.

pengelolaan hutan

C.

pemukiman

D.

pertanian


16.  

Benteuk - bentuk permukaan bumi yang beraneka ragam disebut sebagai .....

 
A.

Dataran

B.

Daratan

C.

Relief

D.

Pegunungan


17.  

Bahan tambang yang berada jauh di bawah permukaan bumi yaitu . . . .

 
A.

besi

B.

bijih

C.

tembaga

D.

batu bara


18.  

Selain mengubah bentuk permukaan bumi, kebakaran hutan juga menimbulkan....

 
A.

kabut asap

B.

kabut dingin

C.

cuaca dingin

D.

peningkatan suhu


19.  

Angin besar yang dapat merusak bangunan yang biasa terjadi di meksiko adalah badai ...

 
A.

lisus

B.

puting beliung

C.

tsunami

D.

tornado


20.  

Kepulan asap yang berwarna hitam dari lokomotif kuno  merupakan akibat dari 
      pemakaian ....

 
A.

bambu

B.

bensin

C.

pertamax

D.

batu bara


21.  

Sistem perladangan dengan meninggalkan lahan setelah panen disebut perladangan . . . .

 
A.

semusim

B.

sementara

C.

berpindah

D.

tidak tetap


22.  

Tenaga yang bersifat merombak hasil bentuk muka bumi akibat proses endogen adalah .....

 
A.

Eksoterm

B.

Eksogen

C.

Eksoklin

D.

Eksoderm


23.  

Tenaga pembentuk muka bumi yang berasal dari dalam bumi adalah .....

 
A.

Endoterm

B.

Eksoterm

C.

Endogen

D.

Endogenerator


24.  Lapisan tipis yang menyelimuti bumi di sebut dengan ...
 
A.Lempengan bumi
B.Atmosfir
C.Ionosfir
D.Dataran rendah

25.  Penanaman hutan kembali di sebut dengan istilah ...
 
A.Irigasi
B.Sengkedan
C.Reboisasi
D.Tambak

26.  Letusan gunung berapi mengeluarkan material seperti berikut, KECUALI ...
 
A.Pasir dan Batu
B.Lahar Panas
C.Awan Panas
D.Air

27.  Alat seismometer berguna untuk
 
A.Mengukur kekuatan gempa
B.Mengukur laju tsunam
C.Mencatat letusan gunung berapi
D.Mengawasi aktivitas gunung berapi

28.  Kolam di daerah pantai yang digunakan untuk memelihara ikan dsebut dengan ....
 
A.Tambak
B.Pematang
C.Karamba
D.Lahan

29.  Lumpur yang keluar terus menerus tanpa henti di daerah Sidoarjo di sebabkan oleh .....
 
A.Kesalahan manusia dalam melakukan penambangan
B.Letusan gunung berapi
C.Gempa bumi
D.Bencana Alam

30.  Berikut tanda-tanda sebelum terjadi gunung api meletus, kecuali ....
 
A.Sumber mata air mengering
B.Kesuburan tanah meningkat
C.Suhu di sekitar kawah meningkat
D.Suara gemuruh dari dalam tanah

31.  Wilayah gempa di Indonesia di sekitar, KECUALI ....
 
A.pantai selatan Pulau Sumatra
B.selatan Pulau Jawa
C.selatan Pulau Bali
D.pantai Kalimantan Timur

32.  Bencana alam di ACEH pada tahun 2004 di akibatkan oleh
 
A.Banjir
B.Gempa bumi dan Tsunami
C.Tanah longsor
D.Gunung meletus

SOAL ISIAN:

1Gempa bumi yang terjadi di laut dapat mengakibatkan terjadinya ....
2Banjir umumnya terjadi karena .....
3Gempa bumi yang disebabkan meletusnya gunung berapi disebut gempa.....
4Kekuatan gempa dinyatakan dalam skala, yaitu skala .....
5Seismometer merekam getaran gempa bumi menjadi sebuah grafik yang disebut ......
6Kekuatan gempa dapat diukur dengan menggunakan alat yang disebut dengan .....
7Luapan air yang berlebihan sehingga menggenangi di suatu lokasi disebut dengan ....
8Beternak ikan dengan membuat kurungan dari anyaman bambu yang di apungkan di sebut dengan .....
9Peristiwa pergerakan tanah seperti jatuhnya gumpalan tanah atau bebatuan di sebut dengan ............
10Beberapa kegiatan manusia yang dapat mengubah permukaan bumi seperti ..........
11Kata ini berasal dari Jepang yang berarti gelombang. Kata ini di gunakan ketika bencana alam, gelombang air laut menghantam daratan, kata ini adalah ....

SOAL ESSAY

1. Sebutkan dampak yang ditimbulkan oleh banjir?
2. Mengapa Indonesia termasuk negara yang rawan bencana gempa tektonik?

Status keanggotaan Anda saat ini adalah BELUM MENJADI MEMBER KUMPULSOAL.COM !
Dapatkan soal-soal berikut kunci jawaban yang lebih banyak dengan menjadi MEMBER di KUMPULSOAL.COM!

KUNCI JAWABAN

KUNCI JAWABAN PILIHAN GANDA : 1

1. Jawaban:C PENJELASAN:

jawaban yang benar adalah c


2. Jawaban:C PENJELASAN:

erosi =pengikisan tanah yang disebabkan oleh air

abrasi =pengikisan tanah ditepian laut yang disebabkan oleh air laut

deflasi =pengikisan tanah yang terjadi di gurun

reboisasi = penanaman hutan kembali yang gundul


3. Jawaban:A PENJELASAN:

Bentuk permukaan bumi dari hasil proses ini ada dua, yaitu :
puncak lipatan (antiklin)
lembah lipatan (sinklin)


4. Jawaban:A PENJELASAN:

jawaban yang benar adalah a


5. Jawaban:B PENJELASAN:

Tengaga Endogen juga bisa disebut juga tenaga tektonik. Tenaga Endogen adalah tenaga yang berasala dari dalam bumi. Tenaga Endogen terdiri dari proses diatropisme dan proses vulkanisme. Tenaga Endogen sering menekan di sekitar lapisan-lapisan batuan pembentuk kulit bumi (litosfer).


Kunci jawaban pilihan ganda berikutnya akan muncul bila kamu menjadi member !
6. Jawaban: PENJELASAN:

Tenaga endogen adalah tenaga yang berasal dari dalam bumi yang menyebabkan perubahan pada kulit bumi. Tenaga endogen ini sifatnya membentuk permukaan bumi menjadi tidak rata.


7. Jawaban:D PENJELASAN:

jawaban yang benar adalah d


8. Jawaban:B PENJELASAN:

jawaban yang benar adalah b


9. Jawaban:B PENJELASAN:

jawaban yang benar adalah b


10. Jawaban:B PENJELASAN:

jawaban yang benar adalah b


11. Jawaban:A PENJELASAN:

jawaban yang benar adalah a


12. Jawaban:A PENJELASAN:

jawaban yang benar adalah a


13. Jawaban:D PENJELASAN:

Jawaban yang benar adalah :


14. Jawaban:A PENJELASAN:

jawaban yang benar adalah a


15. Jawaban:C PENJELASAN:

jawaban yang benar adalah c


16. Jawaban: PENJELASAN:

Pengertian relief adalah suatu bentuk permukaan bumi yang berbariasi, beraneka ragam dan tidak rata.


17. Jawaban:B PENJELASAN:

jawaban yang benar adalah b


18. Jawaban:A PENJELASAN:

jawaban yang benar adalah a


19. Jawaban:D  
20. Jawaban:D PENJELASAN:

jawaban yang benar adalah d


21. Jawaban:C PENJELASAN:

jawaban ygn benar adalah c


22. Jawaban:B PENJELASAN:

Tenaga eksogen yaitu tenaga yang berasal dari luar bumi. Sifat umum tenaga eksogen adalah merombak bentuk permukaan bumi hasil bentukan dari tenaga endogen.


23. Jawaban:C PENJELASAN:

Tenaga endogen adalah tenaga yang berasal dari dalam bumi yang menyebabkan perubahan pada kulit bumi. Tenaga endogen ini sifatnya membentuk permukaan bumi menjadi tidak rata.


24. Jawaban:A  
25. Jawaban:C  
26. Jawaban:D  
27. Jawaban:A  
28. Jawaban:A  
29. Jawaban:A  
30. Jawaban:B  
31. Jawaban:D  
32. Jawaban:B  

KUNCI JAWABAN ISIAN:

1. Tsunami
2. penggundulan hutan yang terjadi di daerah-daerah resapan air, dan buruknya saluran air pembuangan
3. vulkanik
4. Richter
5. seismogram
Kunci jawaban isian berikutnya akan muncul bila kamu menjadi member !
6. Seismometer
7. banjir
8. karamba
9. Tanah longsor
10. pemukiman, pertanian dan pertambangan, perikanan, pembangunan kawasan industri, perkantoran dan jalan, serta penambangan
11. Tsunami

KUNCI JAWABAN ESSAY:

1. a. Penduduk korban banjir terpaksa mengungsi ke daerah yang lebih aman
b. Aktivitas bekera dan belajar menjadi terganggu
c. Dapat menyebabkan korban jiwa dan harta
d. Dapat menyebabkan penyebaran penyakit seperti penyakit kulit, disentri, diare, muntaber e. Sulit mendapatkan air bersih
2. karena Indonesia di lalui oleh lempengan bumi seperti lempeng Indo-Australia, lempeng Eurasia, lempeng Caroline dan lempeng Pilipina