http:/www.kumpulsoal.com
MATA PELAJARAN : Kimia
UNTUK: SMA Kelas 3
MATERI: 1.   Sifat Koligatif Larutan



Status keanggotaan Anda saat ini adalah BELUM MENJADI MEMBER KUMPULSOAL.COM !
Dapatkan soal-soal berikut kunci jawaban yang lebih banyak dengan menjadi MEMBER di KUMPULSOAL.COM!

SOAL ESSAY

1.

1. kemolalan 6 gram asam cuka (mr=60) dalam 250 gram air adalah...

2. fraksi mol larutan glukosa(mr=180) yang kadarnya 18% adalah...

 

2.

Apa yang dimaksud dengan sifat koligatif larutan?

3.

 

1. Hitung kemolaran dari :3 gram urea (Mr=60) dilarutkan dalam air sehingga volumenya menjadi 500 ml

 

4.

Tuliskan 4 jenis sifat koligatif larutan!

Status keanggotaan Anda saat ini adalah BELUM MENJADI MEMBER KUMPULSOAL.COM !
Dapatkan soal-soal berikut kunci jawaban yang lebih banyak dengan menjadi MEMBER di KUMPULSOAL.COM!

KUNCI JAWABAN



KUNCI JAWABAN ESSAY:

1.

1. molal= 6/60 * 1000/250=0,4 molal

2. xt= (18/180)/(18/180 + 82/18)=18/838

2.

Sifat koligatif larutan adalah sifat larutan yang tidak bergantung pada jenis zat terlarut, tetapi hanya bergantung pada banyaknya partikel zat terlarut dalam larutan.

3.

molal= 3/60 * 1000/500 =0,1 molal

4.

Sifat koligatif larutan meliputi:

1. Penurunan tekanan uap

2. Kenaikan titik didih

3. Penurunan titik beku

4. Tekanan osmotik